Monthly Archives: Maret 2023

Kuliah Tamu : Implementasi Kurikulum Merdeka

2023-03-29T06:20:17+00:00

Surakarta - Program Studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini (PGPAUD) Fakultas Keguruan dan Ilmu Kependidikan Universitas Sebelas Maret menyelenggarakan Kuliah Tamu dengan tajuk :  Implementasi Kurikulum Merdeka pada Pembelajaran Sentra dan Area Berbasis Proyek. Kegiatan ini telah terselenggara secara offline pada hari Kamis, 23 Februari 2023 pukul 13.00 WIB dan bertempat di Aula Lama Kampus IV UNS. Narasumber pada kegiatan ini adalah Tenaga Pendidik PAUD yang telah mengimplementasikan Kurikulum Merdeka pada Pembelajaran Sentra dan Area, yaitu Guru Al Azhar Syifa Budi, Ibu Roni Maharani, S.Pd dan Kepala Sekolah Bintangku, Bapak Muhammad Slamet, S.Pdi.         Pada kesempatan ini, [...]

Kuliah Tamu : Implementasi Kurikulum Merdeka2023-03-29T06:20:17+00:00

Sosialisasi PPKS : Pencegahan dan Penangan Kekerasan Seksual

2023-03-29T04:41:35+00:00

Surakarta – Prodi PGPAUD FKIP UNS telah menyelenggarakan Sosialisasi Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual pada hari Selasa, 21 Februari 2023 yang bertempat di Aula Lama Kampus IV FKIP UNS. Kegiatan yang terselenggara secara offline ini dimulai pada pukul 13.00 WIB dan dihadiri oleh seluruh mahasiswa PGPAUD FKIP UNS serta dosen PGPAUD FKIP UNS. Kegiatan yang mengusung konsep talkshow ini menghadirkan dua narasumber dari Satgas PPKS UNS, Kak Santi Noor Pratiwi dan Kak Bianca Saputra. Terselenggaranya kegiatan ini merupakan salah satu bentuk perhatian Prodi PGPAUD terhadap keamanan dan kenyamanan di lingkungan kampus sekaligus membekali setiap mahasiswa untuk lebih aware dengan segala jenis [...]

Sosialisasi PPKS : Pencegahan dan Penangan Kekerasan Seksual2023-03-29T04:41:35+00:00

Pagelaran Seni : Drama Musikal “History of Nawasena Dirgantara”

2023-03-29T06:05:39+00:00

Mahasiswa semester 3 PGPAUD FKIP UNS sukses menggelar pertunjukkan seni drama musikal pada hari Kamis, 22 Desember 2022 dan bertempat di Aula Lama Kampus IV FKIP UNS. Pagelaran seni drama musikal ini bertajuk "History of Nawasena Dirgantara" yang memiliki filosofi dengan penampilan dari beragam cerita berupa drama musical mampu menunjukkan sebuah kisah perjalanan menuju kecerahan, yaitu melalui amanat cerita pada setiap cerita yang dibawakan. Pagelaran tersebut diadakan dalam rangka menyelesaikan salah satu tagihan mata kuliah yaitu Ujian Akhir Semester 3 untuk mata kuliah Seni Musik, Gerak, dan Lagu Anak Usia Dini. Pagelaran ini dibuka dengan sambutan oleh dosen mata kuliah Seni [...]

Pagelaran Seni : Drama Musikal “History of Nawasena Dirgantara”2023-03-29T06:05:39+00:00
Go to Top